Category: info dosen

  • Jadwal Presentasi KP – HRO

    Berikut jadwal presentasi Kerja Praktek untuk Mahasiswa KP dengan Dosen Pembimbing : Heru Nugroho (HRO) pada semester Genap TA 2015/2016 No NIM Nama Nama Perusahaan Jadwal Presentasi KP 1 6701144212 Muhammad Rosyid Telkom Indonesia – Witel Solo Waktu   : 3 Agustus 2016 Jam        : 08.30-09.00 Tempat : Lab SI 2 6701144015 Trisni Yuliasih Dinas Perhubungan…

  • Journal Metrics

    Sebagai seorang akademisi (dosen-red) kita tentu membutuhkan informasi terkait penilaian terhadap jurnal internasional khususnya yang terindeks Scopus atau Thomson Reuters. Berikut merupakan contoh list jurnal beserta penilaiannya dari file journal terindek scopus bulan mei 2016 (Penilaian SNIP dkk masih 2014). Source Title (Medline-sourced journals are indicated in Green) Titles indicated in bold red do not…

  • Studi Kasus Analisis Kebutuhan Perangkat Lunak

    Berikut adalah studi kasus sebagai tugas analisis kebutuhan perangkat lunak untuk Ujian Tingkat MK RPL Semester Genap TA 2015/2016 Studi Kasus Sebuah Sekolah Dasar di Bandung berencana membangun Aplikasi Pengelolaan Kegiatan Ekstra Kulikuler berbasis web. Saat ini proses pengelolaan kegiatan ektrakulikuler masih dilakukan secara manual. beberapa permasalahan yang dihadapi oleh pihak sekolah dalam pengelolaan kegiatan…

  • Scimagojr.com Website

    Hari ini buka web http://www.scimagojr.com/ melihat sesuatu yang baru ditampilan awalnya. Sepertinya sudah update kalo seblumnya data masih 2014 saat ini sudah muncul yang 2015. Berikut tampilan awal jika membuka web yang sudah tidak asing bagi dosen dan researcher dunia persilatan yang bergelut dengan makalah ilmiah hahahhaa. Bisa cari jurnal berdasarkan subject area, subject categories, region…

  • International Association of Engineers (IAENG) free Membership

    Efek buka blognya pak achmad rizal http://achmadrizal.staff.telkomuniversity.ac.id/ yang salah satu isinya selalu upadate untuk list jurnal internasional, gak sengaja menemukan free membership untuk asosiasi internasional untuk engineers dan computer scientists yang dapat dimanfaatkan rekan – rekan dosen di Tel-U yang mengajar di program studi di rumpun informatika. International Association of Engineers The International Association of Engineers (IAENG) is a non-profit…

  • Jurnal Terindex SCOPUS di Blacklist KEMRISTEKDIKTI

    Beberapa info penting yang diperoleh dari website kopertis 12 terkait bagaimana Mengetahui Suatu Jurnal Terindex SCOPUS di Blacklist TIM PAK PUSAT KEMRISTEKDIKTI. Periksa apakah jurnal tersebut terindeks scopus atau tidak? Scopus terbaru baru saja diupdate Mei 2016, list jurnalnya sebagai berikut : SCOPUS MEI 2016. Kalo saya bisanya buka http://www.scimagojr.com/journalsearch.php untuk cari jurnal yang kita keceng walaupun update…

  • Review dan Evaluasi Konten Kurikulum 2016

    Pada hari Rabu, 2 Juni 2016 telah dilaksanakan Review dan Evaluasi Konten Kurikulum 2016 untuk tiga Program Studi Terkareditasi A di BAN-PT, yaitu Prodi D3 Komputerisasi AKutansi, D3 Teknik Informatika, dan D3 Manajemen Informatika. Pada kegiatan tersebut, hadir sebagai Reviewer untuk kegiatan kali ini adalah Ir. Kridanto Surendro, M.Sc., Ph.D sebagai Ketua Bidang Pengembangan Kurikulum Aptikom. Kegiatan kali…

  • Hasil Seleksi Program Penghargaan Publikasi Ilmiah Internasional Batch 1 2016

    Penghargaan Publikasi Ilmiah Internasional merupakan salah satu bentuk penganugerahan kepada periset atau kelompok periset yang telah berhasil mempublikasikan karya ilmiahnya di jurnal internasional yang terindeks lembaga profesional. Penghargaan Publikasi Ilmiah Internasional ditujukan untuk artikel ilmiah yang bertema strategis terkait dengan pengembangan khazanah ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya. Penghargaan PPI ini diberikan oleh LPDP  sebagai…

  • Jadwal Asessment 2 RPL

    Jadwal Asessment 2 RPL Kelas PIS-15-01                           Jadwal Asessment 2 RPL Kelas PIS-15-02 Jadwal Asessment 2 RPL Kelas PIS-15-03  

  • Kemristekdikti Tolak 10 Ribu Proposal Riset

    Pemerintah menganggarkan dana besar bagi riset perguruan tinggi di Indonesia. Jumlahnya mencapai hampir Rp1 triliun. Dana tersebut, akan diberikan bagi 15.171 proposal yang telah lolos seleksi dari total 24.588 proposal yang masuk.Sebanyak 10.027 proposal riset tidak lolos seleksi pendanaan Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti). Puluhan ribu penelitian itu terdiri dari riset pengabdian kepada…